Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2020

Pandemic Covid-19

Gambar
Situasi Pandemic Covid – 19 Menjalankan seruan dan imbauan pemerintah tentang social distancing memang bukan hal yang mudah. Kegiatan yang semula dilakukan secara tatap muka harus beralih menjadi metode online. Sebisa mungkin masyarakat harus melakukan social distancing untuk memutus penyebaran virus Covid-19. Namun, imbauan tersebut tidak bisa dikerjakan oleh semua orang. Di masa pandemic virus corona ada berita mengenai tuduhan, kritik negatif , komentar buruk untuk mengeluhkan situasi yang terjadi saat ini. Ada juga yang berniat untuk menjatuhkan kepala negara kita dengan niat jahat dengan alasan dikaitkan dengan gagalnya penanganan virus corona di Indonesia.  Menurut saya sebagai mahasiswa, Dalam situasi ini kita tidak boleh menyalahkan pemerintah, menyalahkan Kepala Negara Bangsa Indonesia. Ada banyak berita yang saya baca dan dengar bahwa masyarakat menyalahkan pemerintah karena tidak tegas dalam mengantisipasi virus Corona di Indonesia khususnya di daerah Jakarta. a